Modoo Marble adalah sebuah Board Game Online yang bisa dimainkan dengan empat orang pemain baik dalam mode solo atau tim (2 VS 2).
Para pemain bersaing dengan pemain lainnya dalam adu strategi dan keberuntungan. Menang atau kalah ditentukan dari hal-hal kecil seperti lemparan dadu atau Kartu Kesempatan. Dengan world travel sebagai background permainan dan berbagai wilayah yang bisa dibeli atau dibangun, Modoo Marble sangat menarik dan bisa dimainkan oleh siapa saja.
0 comments:
Post a Comment
Silahkan meninggalkan komentar Anda,
Mohon Maaf !!! Jangan meninggalkan Link dan SPAM dalam bentuk apapun, atau komentar Anda akan di laporkan sebagai SPAM...
Setitik komentar Anda, dapat membangun Blog ini...
Terima Kasih atas komentar Anda. . .